Pengaruh Motivasi Intrinsik, Kompetensi dan Komunikasi terhadap Kinerja Pegawai Sekretariat DPRD Kabupaten Garut

Penulis

  • Andry Alamsyah Mahasiswa

DOI:

https://doi.org/10.52434/jp.v14i2.36

Abstrak

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh fenomena belum optimalnya kinerja pegawai Sekretariat DPRD Kabupaten Garut. Permasalahan yang diteliti adalah pengaruh motivasi intrinsik, kompetensi dan komunikasi terhadap kinerja pegawai Sekretariat DPRD Kabupaten Garut. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh data dari responden yang akan digunakan oleh peneliti untuk menguji dan menganalisis pengaruh motivasi intrinsik, kompetensi dan komunikasi terhadap  pegawai Sekretariat DPRD Kabupaten . Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan pendekatan deskriptif menggunakan teknik survey. Penelitian ini melibatkan 80 responden yang merupakan pegawai Sekretariat DPRD Kabupaten Garut. Analisis data untuk menjawab hipotesis penelitian ialah menggunakan analisis regresi berganda. Pengujian hipotesis utama menunjukkan bahwa nilai Fhitung lebih besar dari Ftabel yaitu Fhitung 23.503 > Ftabel = 2.60. Berdasarkan hasil tersebut, maka H0 ditolak, sehingga motivasi intrinsik, kompetensi dan komunikasi berpengaruh terhadap kinerja pegawai Sekretariat DPRD Kabupaten Garut dengan besar pengaruh sebesar 62.8%, sedangkan nilai sebesar 37.2% (epsilon) dipengaruhi oleh variabel di luar yang tidak dimasukkan kedalam model penelitian. Temuan permasalahan dalam penelitian ini yaitu Motivasi intrinsik pada aspek Work it self serta responsilibity sebagai aspek yang tertinggi dengan kategori baik.  Kompetensi  sosio kultural  berada pada kategori baik . Komunikasi antar pribadi berada pada kategori baik. Kinerja  pada  aspek integritas berada pada kategori baik.  

Referensi

Amabile, M, 1993, Motivational synergy: Toward new conceptualizations of intrinsic and extrinsic motivation in the workplace. Human Resource Management Review. 3 (3), 185-201.
Amabile, M, 1994, The work preference inventory: Assesing intrinsic dan extrinsic motivational orientation. Journal of Personality and Social Psychology, 66(5), 950-967.
Andrew , D,J, 2005, Leadership (Terjemahan), Edisi Kedua, Prenada Media, Jakarta.
Anonim, 1994, Kamus Besar Bahasa Indonesia. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Balai Pustaka. Jakarta
Arep, Ishak & Hendri, T, 2003, Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Universitas Trisakti.
Arikunto, S. 2006. Metode Penelitian Kualitatif. Jakarta: Bumi Aksara
Arni, M, 2005, Komunikasi Organisasi. Jakarta: Bumi Aksara.
A.S Welson, Y. Rompas Deysi. L. Tampongangoy (2016) Pengaruh Pendidikan Dan Pelatihan (Diklat) Terhadap Kompetensi Kerja Aparatur Di Sekretariat Daerah Kota Tomohon
B. Siswanto Sastrohadiwiryo, 2002. Manajemen Tenaga Kerja Indonesia Pendekatan Administrasi dan Operasional. Jakarta : Bumi Aksara
Bacal, Robert. Performance Management, 1999, McGraw-Hill Companies, Inc. NewYork USA.
Darwis 2002, h. 111, Mengemukakan Bahwa Komunikasi Dan Organisasi Memiliki Keterkaitan Yang Sangat Erat
Deci. E. L & Ryan R.M, 2000, The What and Why of Goal Pursuit: Human Needs and the Self -Determination of Behavior. U.S: Lawrence Erlbaum Associates, Inc.
Dharma, A, 1991, Manajemen Prestasi. Jakarta : Rajawali Press
Dirgagunarsa, S, & DR., 1992, Pengantar Psikologi, Jakarta : Mutiara Sumber Widya,
Djatmiko, Hayati, Y, 2005, Perilaku Organisasi. Bandung : CV. Alfabeta
Dyah Rena Pusta (2011) dengan Judul “FaktorFaktor yang mempengaruhi Kinerja Penyuluh Keluarga Berencana” Master Thesis, Institut Pertanian Bogor

E. Mulyasa, 2004, Kurikulum Berbasis Kompetensi, Bandung: Remaja Rosdakarya Offset.
Effendi, E. Usman, & Praja, J, 1989, Pengantar Psikologi, Angkasa, Bandung,
Effendy, Uchjana, O, 1998, Ilmu Komunikasi Teori dan Praktek. Bandung PT. Remaja Rosda Karya
Gibson, James L, 1997, Organisasi. Jakarta: Erlangga.
Hamalik, 1992, Media Pendidikan. Bandung: Penerbit Alumni.
Handayaningrat, S, 2006, Pengantar Studi Ilmu Administrasi dan Manajemen, Jakarta: Gunung Agung
Handoko T. Hani, 2003, Manajemen Personalia dan sumberdaya manusia, Yogyakarta, BPFE Yogyakarta
Handoko, T. Hani, 2001, Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE Yogyakarta
Hariandja, Efendi, M,T, 2005, Manajemen Sumberdaya Manusia, Jakarta, PT Gasindo
Hasibuan, M, 2009, Manajemen : Dasar, Pengertian dan Masalah, Edisi Revisi, Jakarta, Bumi Aksara
Hennesey, B.A & Amabile, T.A, 2010, Creativity. Annual Review Psychology, 61, 569-598.
Hennessey, B.A & Amabile, T. M, 2005, Extrinsic and intrinsic motivation. Blackwell Encyclopedic Dictionary of Organizational Behavior, 1(1), 3- 23.
Husein, U, 1999, Riset Sumber Daya Manusia Dalam Organisasi, Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama,
Jahari, J & Sutikno, S,M, 2008, Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Prospect.
Klingner, Donald E, & Nalbandian, John. 1985, Public personnel Management: Contect and Strategies. Englewood Cliff, New Jersey: Prentice Hall Inc.
Koentjaraningrat & A.A Loedin, 1985, llmu-Ilmu Sosial dalam Pembangunan Kesehatan. Jakarta: PT Gramedia
Makmun, A,S, 2003, Psikologi Pendidikan. Bandung : PT Rosda Karya Remaja.
Mangkunegara, A.A.AP, 2005, Manajemen Sumber daya Manusia Perusahaan. Bandung : PT Remaja Rosdakarya.
Mangkunegara, A.A.AP, 2013, Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, Remaja Rosdakarya, Bandung.
Mulyana, D, 2003, Ilmu Komunikasi : Suatu Pengantar. Bandung : PT. Remaja Rosda Karya.
Mulyana,D, 2000, “ Ilmu Komunikasi, Pengantar” Bandung : Remaja Rosadakarya
Noor, M, K. B & Dola K 2009, Job Competencies for Malaysian Managers in Higher Education Institution. Asian Journal of Management and Humanity Sciences, Vol. 4, No. 4, pp. 226-240.
Prayitno, E, 2003, Motivasi dalam Belajar, Jakarta : Depdikbud
Purwanto, N, 1992, Psikologi Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya Offset. . (2006). Psikologi pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya Offset.
R. Wayne & Faules, Don F, 2000. “Komunikasi Organisasi” ,ROSDA, Bandung.
Ranupandojo, H & Husnan, S, 1996, Manajemen Personalia. Yogyakarta : BPFE
Rasul, S, 2000, Pengukuran Kinerja Suatu Tinjauan pada Instansi Pemerintah, Lembaga Administrasi Negara, Jakarta
Reed, B & O.Haroldsen, E, 1979, Taksonomi Konsep Komunikasi. Surabaya: Papyrus
Robbins & Stephen, 2006, “Perilaku Organisasi”, Prentice Hall, edisi kesepuluh
Safroni & Ladzi, 2012, Manajemen dan Reformasi Pelayanan Publik dalam Konteks Birokrasi Indonesia. Surabaya : Aditya Media Publishing
Sardiman, A.M, 2001, Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Raja GrafindoPersada. 224 hlmn.
Sarwono, W, 1976, Pengantar Psikologi Umum. Jakarta: Bulan Bintang
Sarwoto, 2011, Dasar-Dasar Organisasi dan Manajemen. Jakarta: Ghalia Indonesia
Siagian & Sondang P, 2004, Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi. Aksara
Siagian, 2013, Manajemen Sumber daya Manusia, Bumi aksara, jakarta.
Slameto, 1987, Belajar dan Faktir-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.
Spencer, L.M & Spencer, S.M, 1993, Competence at Work: Models for Superior Performance. John Wiley & Sons. Inc.
Sukarna, 2011, Dasar-Dasar Manajemen. CV. Mandar Maju. Bandung
Sutrisno, Edy, 2013, Manajemen Sumber Daya Manusia, cetakan ke-5, Jakarta: Kencana Prenada Media Group
Syamsi, I, 1994, Pokok-pokok Organisasi dan Manajemen. Jakarta. Rineka Cipta.
Thomas, Kenneth W, 2000, Intrinsic and Extrinsic Motivation at Work: Building Energy and Commitment. San Fransisco: Berrett-Koehler Publishers.
Wilbur, S, 1995, The Process Effect Of Mass Communication, University Of Illinois Press Urbana
Author links open overlay panelT.T.Selvarajana Barjinder Singhb Stephanie Solanskyc Performance appraisal fairness, leader member exchange and motivation to improve performance: A study of US and Mexican employees Journal of Business Research Volume 85 April 2018 Page 142154
Extension Worker As A Leader To Farmers: Influence Of Extension Leadership Competencies And Organisational Commitment On Extension Workers’ Performance In Yemen Ali Hassan Obaid Khalil • Prof. Dr. Maimunah Ismail •• Prof. Dr. Turiman Suandi ••• Prof. Dr. Abu Daud Silong Uluslararas? Sosyal Arat?rmalar Dergisi The Journal Of International Social Research Volume 1/4 Summer 2008
Marjani, 2005, Hubungan Motivasi Kerja dengan Kinerja Pegawai pada Unit Pelakasaan Teknnis Dinas PerhubunganPropinsi DKI Jakarta. PPs Institut Pertanian Bogor.
Mohamad Surya, 2003. Psikologi Konseling. Pustaka Bani Quraisy. Bandung
Melinda, T, 2007, Konsentrasi Manajemen Sumber Daya Manusia (Perencanaan Sumber Daya Manusia, Evaluasi Kinerja, Budaya Organisasi). Cetakan Pertama. STIE Mahardhika. Surabaya
Munir, B, 2001, Dinamika Kelompok, Penerapan dalam Laboratorium Ilmu Perilaku. Universitas Sriwijaya , Palembang
Pengaruh Kepemimpinan Dan Komunikasi Terhadap Kinerja Perawat Pelaksana Di Ruang Rawat Inap Rsud Kota Padangsidimpuan Nnazlah Harapat, Universitas Sumatera Utara 2012
Rahman, A, 2013, Pengaruh Karakteristik Individu, Motivasi Dan Budaya Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Badan Keluarga Berencana Dan Pemberdayaan Perempuan Kabupaten Donggala : Jurnal E-Jurnal Katalogis, Volume I Nomor 2
Ridwan, 2008. Cara Menggunakan dan Memaknai Analisis Jalur (Path Analysis). Bandung: Alfabeta
Simanjuntak, 2005, Manajemen Dan Evaluasi Kinerja. Jakarta: Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia.
Sugiyono, 2006. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono, 2009, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Bandung : Alfabeta.
Wahyuni, Lili (2009) Pengaruh Komunikasi Organisasi Terhadap kinerja Karyawan Bagian Akuntansi dengan Komitmen Organisasi dan tekanan pekerjaan sebagai variable intervening Studi Empiris pada Perusahaan BUMN di Provinsi Sumatera Barat). Masters thesis, Diponegoro University
Yunus, Eddy, 2012, Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia Terhadap Kinerja Pegawai KPPBC Tipe Madya Pabean Tanjung Perak Surabaya. Jurnal Ekonomi dan Keuangan, Volume 16, Nomor 3, September 2012: 368-387

Diterbitkan

2020-12-31

Cara Mengutip

Alamsyah, A. (2020). Pengaruh Motivasi Intrinsik, Kompetensi dan Komunikasi terhadap Kinerja Pegawai Sekretariat DPRD Kabupaten Garut. Jurnal Publik, 14(2), 86–98. https://doi.org/10.52434/jp.v14i2.36